Hal yang Mesti Dilakukan oleh Blogger Pemula
Di jaman sekarang yang serba modern ini, tentunya kita harus bisa menyesuaikan diri agar bisa beradaptasi dengan baik di berbagai lingkungan. Akhir-akhir ini marak sekali dengan istilah aset digital. Banyak sekali jenis aset digital yang bisa dimiliki seperti saham, akun sosial media publik, blog atau website dan lain sebagainya. Nah, yang dibahas dalam postingan ini adalah aset digital berupa blog atau website.
Biasanya para blogger pemula membuat blog hanya asal-asalan saja, biar terlihat keren seperti saya dulu hehe. Padahal, jika niatnya untuk aset digital, ada beberapa hal yang mesti diperhatikan dan diterapkan di dalam blog yang dibangun.
Apa saja sih, hal yang mesti diperhatikan dan dilakukan blogger pemula?
{tocify} $title={Daftar Isi}
Sangat disarankan untuk menggunakan template premium agar tidak terlalu pusing memikirkan tampilan blog. Karena pada dasaranya pembuat template sudah memperhitungkan dengan baik template buatannya.
Sedikit tips dalam membuat konten blog unik dan berkualitas yaitu dengan membuat artikel pilar yang saling berhubungan sesuai niche yang sudah ditentukan. Pastikan juga untuk rajin update artikel!
Ada beberapa tahapan-tahapan dalam menerapkan SEO agar blog bisa mendapatkan ranking di Search Engine. Dengan begitu, blog bisa lebih mudah untuk tayang di halaman pertama mesin pencarian yang artinya blog sobat bisa lebih banyak mendapatkan pengunjung organik.
Jika ada dana lebih, sobat bisa mempromosikan blog dengan cara beriklan untuk menjangkau jaringan yang lebih luas untuk mendatangkan trafik yang lebih banyak.
Nah, itulah beberapa hal yang mesti diperhatikan dan dilakukan oleh blogger pemula dalam membuat blog. Jika sudah niat ingin membangun aset digital untuk jangka panjang, pastikan untuk serius dalam melakukannya, agar hasil yang didapat bisa makasimal dan memuaskan!
Hal Mesti Dilakukan oleh Blogger Pemula
1. Menentukan Niche Blog
Pastikan sebelum membuat blog, tentukan niche yang dikuasai atau disukai agar kedepanya bisa rutin update artikel. Dengan begitu blog akan memiliki banyak konten yang bisa menarik banyak pengunjung.2. Jangan Hanya Fokus Gonta-Ganti Template
Biasanya, blogger pemula fokusnya bukan ke konten, malah ke tampilan blog saja. Yang terpenting, tampilan blog rapi, perpaduan warnanya selaras dan nyaman dipandang itu sudah cukup membuat pengunjung betah.Sangat disarankan untuk menggunakan template premium agar tidak terlalu pusing memikirkan tampilan blog. Karena pada dasaranya pembuat template sudah memperhitungkan dengan baik template buatannya.
3. Membuat Konten Berkualitas
Setelah menentukan niche yang akan dibuat konten dalam blog, buatlah konten berkualitas yang mudah dipahami oleh pengunjung. Konten yang berkualitas akan menjadikan blog lebih dikenal dan menarik banyak pengunjung dan disukai oleh Search Engine.Sedikit tips dalam membuat konten blog unik dan berkualitas yaitu dengan membuat artikel pilar yang saling berhubungan sesuai niche yang sudah ditentukan. Pastikan juga untuk rajin update artikel!
4. Belajar SEO
Sebagai seorang blogger, mau tidak mau harus belajar SEO untuk mengoptimasi blog yang sedang dibangun.Ada beberapa tahapan-tahapan dalam menerapkan SEO agar blog bisa mendapatkan ranking di Search Engine. Dengan begitu, blog bisa lebih mudah untuk tayang di halaman pertama mesin pencarian yang artinya blog sobat bisa lebih banyak mendapatkan pengunjung organik.
5. Mempromosikan Blog
Promosikan blog sobat di sosial media, forum atau tempat lain yang berpotensi mendatangkan traffik. Akan tetapi, jangan berlebihan dalam membagikan konten blog seperti menyebarkan link secara terus menerus tanpa jeda, karena itu bisa dianggap spam yang bisa berdampak buruk terharap kualitas blog sobat nantinya.Jika ada dana lebih, sobat bisa mempromosikan blog dengan cara beriklan untuk menjangkau jaringan yang lebih luas untuk mendatangkan trafik yang lebih banyak.
Nah, itulah beberapa hal yang mesti diperhatikan dan dilakukan oleh blogger pemula dalam membuat blog. Jika sudah niat ingin membangun aset digital untuk jangka panjang, pastikan untuk serius dalam melakukannya, agar hasil yang didapat bisa makasimal dan memuaskan!
{leftSidebar}
Posting Komentar untuk "Hal yang Mesti Dilakukan oleh Blogger Pemula"